Anti Bangkrut! Freelancer Bisa Punya Financial Planning Terbaik Dengan Deposito Online

Meskipun pekerjaan kamu yang sekarang bersifat freelance atau tidak mengikat bukan berarti kamu tidak butuh financial planning, deposito online akan jadi solusinya. Dalam financial planning, sebuah investasi akan sangat dibutuhkan. Dan produk investasi yang recomended saat ini untuk freelancer adalah berdeposito.

Financial Planning Sempurna Dengan Investasi

Sebelum melangkah ke deposito online, kamu harus kenalan dulu dengan financial planning. Financial planning sendiri merupakan sebuah perencanaan yang akan membuat finansial pribadi kamu lebih tertata. Kamu bisa merencanakan kebutuhan jangka panjang, juga bisa memastikan masa depan kamu tercukupi.

Menjadi freelancer bukan jadi excuse untuk bisa abaikan financial planning begitu saja. Planning ini tetap akan penting bagi siapa saja yang sudah berpenghasilan. Sebegitukah pentingnya? Simak lebih lengkap alasannya berikut.

–       Memastikan Kamu Lepas Dari Krisis

Krisis keuangan itu sangat menakutkan, kamu bisa susah sendiri saat mengalaminya. Supaya krisis ini tidak terjadi, kamu akan membutuhkan financial planning.

–       Mengamankan Keuangan

Financial planning akan mengamankan uang kamu secara tidak langsung. Semuanya sudah terencana, pengeluarannya untuk apa saja dengan nominal berapa saja. Dengan demikian, kamu akan terhindar dari belanja-belanja barang-barang yang tidak penting.

–       Menjamin Masa Depan

Siapapun pasti ingin mengupayakan masa depan yang cerah dan serba kecukupan. Financial planning akan menyadarkanmu betapa pentingnya investasi. Sedangkan investasi sendiri adalah aksi untuk memberikan masa depan yang lebih baik.

Jenis atau produk investasi ada sangat banyak. Masing-masing membutuhkan besar modal yang berbeda, cara investasi yang berbeda, bunga, risiko, dan likuiditas yang berbeda. Untuk kamu seorang freelancer, deposito bisa dipertimbangkan.

Investasi deposito yang diberikan oleh digibank by DBS sangat memuaskan dan cocok untuk freelancer. Pekerjaan freelancer seperti tidak ada habisnya alias kamu adalah seseorang yang cukup sibuk dengan pekerjaan. Mengapa deposito di sini pas untuk kamu adalah karena solusi yang diberikan.

Solusi diberikan dalam bentuk aplikasi, yaitu Aplikasi digibank by DBS. Berwujud aplikasi supaya bisa didapat dengan mudah sehingga kamu bisa kapan saja memulainya dengan cara yang praktis. Hampir tidak membuat kamu harus pergi ke cabang terdekat untuk berinvestasi. Sebab mulai dari registrasi sampai dapat bunga, semua lewat aplikasi.

Terjamin aman, malahan ada keuntungan-keuntungan lain yang memuaskan investor. Jangan ragu untuk mempelajari apa saja yang ditawarkan aplikasi ini karena kamu bakal menyesal kalau tidak melakukannya. Semakin cepat kamu kenal, semakin cepat pula kamu bisa dapatkan bunganya.

Deposito Online yang Ditawarkan Aplikasi digibank by DBS

Investasi deposito yang diberikan digibank by DBS memberimu fasilitas sebuah aplikasi. Aplikasi ini nantinya bisa diakses penuh selama 24/7. Jadi, kapan saja kamu butuh info tentang berdeposito, bisa segera didapat. Registrasi pun juga bisa melalui aplikasi.

Selain lewat aplikasi semuanya, kamu juga bisa pilih tenor paling singkat untuk investasi ini. Pilihan tenor paling singkat yang bisa dipilih hanya 1 bulan saja. Cukup singkat waktu yang dibutuhkan untuk bisa berikan kamu bunga investasi.

Juga bisa dimulai dengan satu juta rupiah saja. Kamu tidak butuh modal banyak-banyak untuk bisa mulai berdeposito.

Satu lagi yang harus kamu tahu, bunga yang bisa diberikan investasi ini mencapai 4,5% per tahunnya. Bunga yang cukup besar untuk skala investasi yang sifatnya aman.

Sekarang, Deposito Bisa Semudah Ini

Apakah kamu ingin memulai deposito pertama sekarang juga bersama aplikasi ini? Jika ya, kamu bisa mengikuti prosedur mudah berikut:

  1. Login aplikasi digibank
  2. Klik di symbol ”DEPOSITO”
  3. Klik buka deposito baru
  4. Klik dari beberapa option sesuai kebutuhan, lalu klik ”Setuju”
  5. Tulis nominal yang diinginkan dan pilih rencana deposito yang sesuai
  6. Klik “OK! Mari kita mulai”
  7. Klik pilihan jatuh tempo, lalu klik OK
  8. Masukkan nama nasabah, pilih symbol yang diinginkan, lalu klik ”Otentikasi”
  9. Masukan password digibank by DBS 

Ayo investasi deposito sekarang juga dengan satu aplikasi di smartphone. Kapanpun dan dimanapun kamu bisa mengecek depositomu.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *